Cara Membuat Artikel dan Komentar Terbaru Blogspot - Ya pada kesempatan berikut ini Mas GunKlaten Berbagi tentang Cara
"Membuat Artikel dan Komentar Terbaru Blogspot"seperti apa
Artikel dan Komentar Terbaru Blogspot tersebut? sahabat blogger bisa melihat contoh
widget Artikel Terbaru dan Komentar Terbaru pada sedebar
blog Mas GunKlaten ini. Tutorial
Cara Membuat Artikel dan Komentar Terbaru Blogspot ini saya dapat dari blog
idblogdesign.com. Ok kita langsung saja bagi yang tertarik mengikuti tutorial
Cara Membuat Artikel dan Komentar Terbaru Blogspot ini mari kita simak semoga sahabat blogger berhasil.
- Kita masuk ke akun blogspot lalu pilih TEMPLATE - HTML
- Cari kode ]]></b:skin> dengan cara tekan tombol keyboard CTRL dan F lalau masukkan kode ]]></b:skin> maka akan ketemu. Lalu copy dan paste kode CSS berikut ini dan letakkan kode dibawah ini sebelum ]]></b:skin>
- Anda bisa merubah kode CSS diatas sesuai selera anda masing-masing. Dan setelah kode diatas terpasang, langkah selanjutnya adalah memasang script. Copy Paste kode dibawah ini dan letakkan sebelum kode </head> tetapi jangan diantara kode css (<![CDATA[.....]]></b:skin>) boleh dibawah atau diatasnya. Berikut ini kode scriptnya.
- Ganti http://idblogdesign.googlecode.com/files/jsonfeed.js dengan link javas cript milik sobat jika sobat telah menghost code java script sendiri.
- Script tersebut sudah IdBlogDesign modifikasi sehingga jika Anda kurang
berkenan bisa Anda ubah sesuai dengan selera Anda. Untuk menghindari
sewaktu-waktu script tersebut terhapus, maka ada baiknya Anda host
script tersebut pada hosting Anda (bisa menggunakan fasilitas dari
http://code.google.com dan tentunya gratis). Untuk scriptnya bisa Anda
download di sini. dan untuk tutorial Cara upload file ke Google Code bisa lihat di sini.
- Setelah semua kode script terpasang dengan benar lalu kita save.
- Untuk langkah selanjutnya dalam membuat widget Artikel Terbaru dan Komentar Terbaru adalah kita masuk ke menu Tata Letak dan Tambah gadget, pilih HTML/JavaScript dan masukkan kode script berikut didalamnya:
- Untuk Artikel Terbaru kodenya seprti di bawah ini
- Ganti http://www.idblogdesign.com diatas dengan link milik sobat.
- Untuk Komentar Terbaru kodenya seperti di bawah ini
- Ganti http://www.idblogdesign.com diatas dengan link milik sobat.
- Selesai
Demikianlah tutorial Cara Membuat Artikel dan Komentar Terbaru Blogspot semoga bermanfaat.